DISKUSI DENGAN DINAS P3AMD TERKAIT PEMBENTUKAN UPTD PPA.
Dalam rangka mendukung layanan yang Inklusif di kota Ambon maka Rumah Generasi sebagai Lembaga yang sudah Menjadi Mitra dari pemerintah kota Ambon akan mendorong pembentukan UPTD PPA ( Unit Pelaksana Terpadu Daerah Perlindungan Perempuan Anak ). Klinik PPRGI (Perencanaan Penganggaran Responsive Gender dan Inklusif)
untuk Itu Demi tercapainya Target Program Inklusi kemitraan Australia Indonesia Menuju masyarakat yang Inklusif ditahun kedua ini maka Rumah Generasi Melakukan Audensi ke Dinas P3AMD untuk Mendiskusikan Pembentukan UPTD PPA.
kedatangan kami Disambut Baik oleh Kepala Dinas dan Beliau sangat Mendukung kerja kerja Kolaborasi. Dalam kesempatan Ini juga Rumah Generasi memberikan Laporan Tahunan, dan menceritakan perkembangan Pokja Inklusi di 15 Desa/Negeri si kota Ambon.